Rechercher dans ce blog

Friday, March 4, 2022

Harga BBM Pertamina Naik Jadi Rp14.500/Liter, Kalau Pertalite? - Okezone Economy

JAKARTA - Pengamat Energi Universitas Gadjah Mada Fahmy Radhi menanggapi soal Pertamina yang memutuskan untuk menaikkan harga BBM non subsidi sejak 3 Maret 2022.

Diketahui, kenaikan harga ini merespons harga minyak dunia yang makin melejit, mencapai di atas USD105 per barel.

Menurut Fahmi, keputusan yang diambil Pertamina sudah tepat dan tidak menimbulkan gejolak di masyarakat.

"Penaikan harga BBM selektif merupakan keputusan yang tepat dan cermat untuk mengurangi beban APBN, tanpa memicu inflasi dan memperburuk daya beli rakyat," ujar Fahmy dalam keterangannya kepada MNC Portal Indonesia, Jumat (4/3/2022).

 BACA JUGA:Direview Tiap 2 Minggu, Harga BBM Bakal Naik Lagi?

Dia menyebut, keputusan Pertamina ini tidak akan berpengaruh terhadap inflasi serta menurunkan daya beli masyarakat.

Adblock test (Why?)


Harga BBM Pertamina Naik Jadi Rp14.500/Liter, Kalau Pertalite? - Okezone Economy
Read More

No comments:

Post a Comment

Sepeda Listrik di Transmart Full Day Sale Diskon Hingga 45% - detikInet

[unable to retrieve full-text content] Sepeda Listrik di Transmart Full Day Sale Diskon Hingga 45%    detikInet Transmart Full Day Sale H...